0

Gerakan selamatkan minat baca SMA N 1 Bau-Bau



dear Alumni SMA Negeri 1 Bau-Bau

Assalamu Alaikum Wr. Wb
kini tengah di galakkan Kampanye Selamatkan Minat Baca Siswa-Siswi SMAN 1 Bau-Bau. Sumbangkan satu buku kamu untuk tunjukkan kalau kita peduli sebagai alumni SMANSA Bau-Bau angkatan berapapun kamu.
Buku yang akan disumbangkan dibolehkan dlm berbagai genre bacaan,KECUALI buku2 yg mengandung pornografi dan menyinggung SARA.....
Buku yang akan disumbangkan boleh buku baru ataupun buku bekas.Majalah,komik,novel,cergam,dan bentuk bacaan apa saja boleh disumbangkan.
Buku-buku yang telah disumbangkan akan melalui proses sortir kelayakannya.

Teman2 yang mau sumbang lebih dari 1 buku/bacaan boleh,malah sangat dianjurkan :D
teman2 yg tidak pux buku buat d sumbang,boleh menyumbang dalam bentuk uang cash ke kordinator wilayah,kordinator wilayah yg akan membelikan buku sesuai jumlah uang yg disumbangkan.
Tujuan utama kampanye ini bukan dalam bentuk materi/buku yg disumbangkan,tapi lebih ke peningkatan minat baca dan upaya menjadikan perpustakaan sekolah sebagai pusat kegiatan memperoleh ilmu di SMAN 1 Bau-Bau.
Sebelum buku-bukunya nanti diserahkan ke pihak sekolah,akan ada prakegiatan yang akan kita rancang bersama,masalah waktu dan jenis kegiatannya.

Di setiap wilayah akan ditentukan koordinator wilayah,yg bertugas mengumpulkan buku2 / bacaan yang akan disumbangkan teman2.Silahkan menghubungi kordinator tiap wilayah untuk menyumbang langsung bukunya.

1.Bau-Bau :
Angkatan 05 = Riswan / 085299652152
Angkatan 06 = Ari Wj / 081220516204
Angkatan 09 = Hakim / 085756756965

2. Kendari
Angkatan 05 = Nurul Rahma

2. Makassar
Angkatan 05 = Andi / 085241510299
Angkatan 06 = Sawal Baital / 085656577973
Angkatan 07 = Ino Sahyar / 085242331541
Angkatan 08 = Ridho / 085756507815
Angkatan 09 = Nawar / 085656570296

3. Surabaya dan Malang
Angkatan 05 = Fahrul Rozi /
Angkatan 06 = Januar / 03161176809

4. Jojga
Angkatan 05 = Mumun / 085228853533

5. Semarang
Angkatan 05 = Farisa

6. Jakarta, Bandung dAn Bogor = Bisa kirim langsung bukunya via Pos ke Jalan Perintis Kemerdekaan,kompleks Hartaco Jaya Blok B1/1 Makassar,SUL-SEL. Atas nama ANDI AWALUDDIN FITRAH

sumber: grup in facebook "One People One Book for SMANSA BAU's

0 komentar:

Posting Komentar

koment yach!!!

Siguiente Anterior Inicio

SlideShow